Sampena Hari Jadi Kabupten Ke -23 , Pemkab Pelalawan, laksanakan acara Pelalawan Bermunajat sekaligus melaksanakan acara maulid Nabi Besar Muhammad.Saw

RIAU589 Dilihat

 


Pangkalan kerinci, Transparansi Indonesia.co.id  Sampena Hari Jadi Kabupten Ke -23 , Pemkab Pelalawan, laksanakan acara Pelalawan Bermunajat sekaligus melaksanakan acara maulid Nabi Besar Muhammad.Saw serta memperingati hari santri nasional yang dilaksanakan dihalaman kantor Bupati Pelalawan pada kamis tanggal 20/10/22.
malam ini.
“Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Pelalawan H.Zukri, Wakil Bupati Pelalawan Nasarudin.SH.MH , Setda Kabupaten Pelalawan,Tengku Mucklis, Wakil ketua DPRD Pelalalawan Safrizal.SE,. Kepala Dinas, kepala bidang, para camat dan para kepala Desa serta ratusan Santri dan Santriwati yang ada dikabupaten Pelalawan, Alim ulama , Cerdik pandai, Tokoh Masyrakat kabupaten Pelalawan, Masyarakat dari Kaum ekonomi nya lemah,. Kaum Duafa serta seluruh Anak yatim dikabupten Pelalawan.

Baca juga:  Anggaran Ketahanan Pagan Desa Padang Mutung 2023 Diduga di Sikat Bendahara, Warga Pinta Polisi Usut

“Dalam Sabutan nya Bupati Pelalawan H.Zukri Mengajak kepada kepada seluruh masyarakat ,para jemaah kabupaten Pelalalawan yang hadir dalam acara Pelalawan Bermunjat ini untuk bersama sama bersholawat kepada kepada baginda Rosullullah Muhammad Saw.., dan membaca surat yasin dan berdo’a secara bersama sama agar masyarakat dan negeri Pelalawan terhindar dari segala musibah.

Bupati H.Zukri juga menyebutkan kalau acara Pelalawan bermunjat baru sekali ini diadakan dikabupaten Pelalawan ini, Insyah Allah Tahun Tahun selanjutnya terus kita laksanakan ujarnya.
” Setelah acara sholat magrib berjemaah acara dilanjutkan dengan bersholawat kepada nabi besar muhammad Saw dan membaca surat yasin secara bersama sama dan kemudian nanti dilanjutakan dengan pembagian bingkisan dari Bupati Pelalawan untuk para kaum Duafa, anak yatim dan kaum ekonomi nya lemah.

Baca juga:  Kapolres Beserta Ketua Cabang Bhayangkari Pelalawan Kunjungi Pos PAM Nataru 2024 dan Pengamanan Ibadah Natal 2024.

Salah seorang jemaah yang hadir diacara Pelalawan Bermunajat ini yang enggan menyebutkan namanya, ketika dikomfirmasi media ini mengatakan, ” Puji Syukur Kahadirat Allah Swt.
“Acara yang dilaksanakan Bupati H.Zukri ini banyak mendapatkan pujian dari Masyarakat kabupaten Pelalawan.
“Bupati kita sangat rendah hatinya pak, Agamis
“Bermasyarakat, tidak membeda bedah kan suku dan ras ujarnya,. Mudah mudahan Pak Bupati kita sehat selalu panjang umurnya ujarnya penuh semangat.

(ROMI)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari TRANSPARANSI INDONESIA di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP