Kapolsek Ciledug : Menghimbau Kepada Masyarakat Tidak Ada Malam Takbir Keliling

Ciledug Transparansi Indonesia.co.id – Pada hari ini Polsek Ciledug Mengadakan Apel Gelar Pasukan Rabu (12/05/21) Bertempat dihalaman Mal CBD Ciledug.

Apel Gelar Pasukan yang di pimpin langsung oleh Kapolsekta Ciledug Kompol Pol.Poltar L Gaol, menyampaikan kepada anggotanya di malam takbiran dan untuk mencegah Covid 19 tidak ada untuk takbir keliling menggunakan mobil dan kita juga harus waspada terhadap rawan ke jahatan di wilayah hukum Polsek Ciledug.

Di tempat terpisah awak media transparansi Indonesia mewawancarai Kapolsekta Ciledug Kompol.Pol Poltar L Gaol, Apel Gelar Pasukan untuk pengamanan di malam takbiran dan Sholat Idul Fitri, untuk mencegah rawan kejahatan,dan mencegah Covid 19 yang masih cukup tinggi.

Baca juga:  Dipercayakan Duduki Pimdeprov Sulut, MEP; Itu Sudah Diplenokan
Kapolsek Ciledug Foto Bersama Dengan FKPM Polsek Ciledug

Jumlah personil yang hadir dalam Apel Gelar Pasukan 130 personil,Polsek Ciledug,Koramil, Satpol PP, POKDAR,FKPM dan dari berbagai ormas FBR, kami pun akan sebar personil kami di tiap titik rawan kejahatan seperti di Puri Beta, jl.Raden Saleh Ciledug, jl.ciledug raya,perbatasan antara Ciledug dengan DKI Dll. Kami juga akan membagikan masker kepada masyarakat yang tidak memakai masker saat berkendara.

Sebelum mengakhiri wawancara kami dengan Kapolsekta Ciledug Kompol.Pol Poltar L Gaol, mari kita jaga wilayah hukum polsek Ciledug dan lingkungan kita dan mari kita terus gerakan 4M Mencuci tangan , Memakai Masker , Menjaga Jarak , Menjauhi Kerumunan pungkasnya.

Baca juga:  Pesan Bagi Petani Cengkih Ditengah Harga Yang Terus Merosot

HM

Yuk! baca artikel menarik lainnya dari TRANSPARANSI INDONESIA di GOOGLE NEWS